Rabu, 19 Agustus 2015

Tiga Kategori Manusia Menurut Ali Bin Abi Thalib

Ali Bin Abi Thalib Radiyallahu 'Anhu membagi manusia menjadi 3 kategori berdasarkan sikapnya terhadap musyawarah, yaitu :
Musyawarah/nividar.com
  1. (رجل) Manusia Sempurna ; Adalah manusia yang memiliki Ide dan dia mau bermusyawarah tentang ide tersebut,
  2. (نصف رجل) Setengah Manusia ; Adalah Manusia yang tidak punya Ide, tetapi dia tetap mau ikut Bermusyawarah.
  3. (لا شيء) Bukan Manusia ; Adalah Orang yang tidak punya Ide dan dia tidak mau bermusyawarah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar